close to you

Rabu, 24 April 2013

Java Applet

Program java dibedakan menjadi 2 jenis :
*Applet : program java yang diletakkan pada web server dan diakses melalui web browser.
*Aplikasi : program yang dibuat dengan java, dapat langsung dijalankan tanpa browser.

Kode sumber Java
*Package : digunakan untuk mengelompokkan class, terdiri dari satu atau lebih class.
*Import : menunjukkan package atau class yang digunakan oleh java.

Java Development Kit
*Javax
*Java
*Jdb

Applet pada Java
*AWT (Abstract Window Toolkit) : GUI toolkit dasar yang ada pada semua versi JDK
*Swing : pustaka standart Java yang berisi kumpulan grafik pustaka yang ada pada swing :
-Javax.swing.*
-Java.awt*


Tidak ada komentar:

Posting Komentar